Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sinopsis Kdrama Missing Noir M {2015}

Satu persatu drama terbaru korea 2015 yang admin rekomendasikan sebelumnya sudah mulai mendekati end. Saatnya untuk looking for drama baru lagi. Dan kemudian admin tertarik untuk melirik kdrama Missing Noir M, ada yang tertarik untuk cari tau juga? Bisa simak langsung kebawah deh kalau gitu.

Missing Noir M
Missing Noir M

Detail drama Missing Noir M
  • Drama: Missing Noir M
  • Revised romanization: Siljongneuwareu M
  • Hangul: 실종느와르 M
  • Director: Lee Seung-Young, Kim Gun-Hong
  • Writer: Lee Yoo-Jin
  • Network: OCN
  • Episodes: 10
  • Release Date: March 28 - May 30, 2015
  • Runtime: Saturdays 23:00
  • Language: Korean
  • Country: South Korea
Artis pemeran Missing Noir M
  • Kim Kang Woo sebagai Gil Soo-Hyun
  • Park Hee Soon sebagai Oh Dae-Young
  • Jo Bo Ah sebagai Jin Seo-Joon
  • Kim Kyu Cheol sebagai Park Jung-Do
  • Park So Hyun sebagai Kang Joo-Young
  • Kang Ha Neul - ep.1-2
Sinopsis Missing Noir M

Drama yang satu ini bercerita tentang Gil Soo-Hyun (diperankan oleh Kim Kang Woo) yang merupakan sosok yang sangat cerdas. Saat berusia 10 tahun, Gil soo hyun menghadisi hardvard university. Setelah lulus ia memutuskan untuk berkerja di FBI dan berkerja di sana selama sepuluh tahun. Setelah itu, Gil soo hyun memutuskan untuk kembali ke korea.

Dan kini, Gil soo hyun bekerja sebagai pemimpin khusus unit orang hilang yang meilibatkan kejahatan kekerasan.

Disisi lain, Detective Oh Dae-Young (diperankan oleh Park Hee Soon) bergabung dalam unit yang sama. Ia telah bekerja sebagai detektif selama 20 tahun dan memiliki obsesi dalam mengamati hukum. Ia juga di kenal sebagai masternya kasus orang hilang.

Posting Komentar untuk "Sinopsis Kdrama Missing Noir M {2015}"