Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Sinopsis kdrama terbaru Kill Me, Heal Me {2015}

Drama terbaru korea 2015 Kill Me, Heal Me akhirnya tayang juga. Kalau berdasarkan rating kayaknya beneran bagus deh. Tayang perdana aja udah mencapai 9,7% untuk setandar nasional. And buat yang belum tau drama terbaru korea yang satu ini bercerita soal apa bisa langsung kita simak ke bawah. Kalau merasa tertarik mendingan langsung nonton. Oke?

Kill Me, Heal Me
Kill Me, Heal Me

Detail drama Kill Me, Heal Me
  • Drama: Kill Me, Heal Me
  • Revised romanization: Kilmi, Hilmi
  • Hangul: 킬미, 힐미
  • Director: Kim Jin-Man
  • Writer: Jin Soo-Wan
  • Network: MBC
  • Episodes: 20
  • Release Date: January 7 - March 12, 2015
  • Runtime: Wednesdays & Thursdays 21:55
  • Language: Korean
  • Country: South Korea
Artis pemeran Kill Me, Heal Me
  • Ji Sung as Cha Do Hyun / Shin Se Gi / Ferry Park / Ahn Yo Sub / Ahn Yo Na / Nana / Mysterious X
  • Hwang Jung Eum as Oh Ri Jin
  • Park Seo Joon as Oh Ri Ohn
  • Oh Min Suk as Cha Ki Joon
  • Kim Yoo Ri as Han Chae Yun

Sinopsis Kill Me, Heal Me

Kill me heal me, drama yang bercerita tentang penderita DID syindrom (Dissociative Identity Disorder), dimana terdapat kepribadian lain dalam diri seseorang yang terjadi akibat trauma dimasa lalu.

Cha do hyun (diperankan oleh Ji sung) , adalah seorang cucu dari pengusaha kaya. Saat kecil ia hampir meninggal namun tetap selamat dari kebakaran yang terjadi di rumahnya, dan kemudian ia menetap diamerika.

Walau kehidupannya terlihat sempurna, namun teryata ia adalah pengidap DID syindrom. Dimana bukan hanya memiliki kepribadian ganda, ia bahkan memecah diri menjadi enam kepribadian. Masing masing adalah Shin se gi, Yo ji sub, Im yoona, Na Na, dan Ferry park. Belakangan muncul kepribadian baru yakni 'Mr.X'.

Dan kini, Cho dae hyun kembali ke Korea. Untuk menyembunyikan kondisi dirinya ia membutuhkan dokter pribadi, Oh ri jin (diperankan oleh Hwang jung eum kemudian direkomedasikan untuknya. Namun siapa yang menduga, gadis itu adalah penyebap utama DID yang dideritanya.

Berani menghadapi masa lalu adalah satu satunya yang harus mereka lalukan untuk mendapatkan kesembuahn, namun apa yang terjadi sekiranya kesembuhan itu harus dibayar dengan kenangan menyakitkan dari yang lain. Simak langsung pas nonton tentang gimana serunya ya guys. Yang jelas, drama korea romantis yang satu ini rekomed.

Posting Komentar untuk "Sinopsis kdrama terbaru Kill Me, Heal Me {2015}"